Keterlibatan Variabel Gaya Belajar Dalam Mempengaruhi Hubungan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa

Authors

  • Muhammad Refki Novesar Prodi Desain Mode Institut Seni Indonesia, Padangpanjang

https://doi.org/10.33476/jobs.v2i2.2051

Keywords:

Motivasi Belajar, Gaya Belajar, Hasil belajar

Abstract

Proses transfer ilmu dalam dunia Pendidikan tinggi, dengan adanya kampus merdeka, yang mana mahasiswa harus lebih aktif menjadi salah satu faktor untuk mahasiswa dapat memaksimalkan semua kemampuan guna mendapatkan hasil yang terbaik, dengan menciptakan motivasi dan memaksimalkan gaya belajar. Penelitian ini dengan tiga variabel, yaitu variabel bebas adalah motivasi belajar, variabel terikat adalah hasil belajar, dan variabel intervening adalah gaya belajar. Penelitian ini menggunakan Teknik analisis jalur, guna3 melihat   pengaruh   secara   langsung   dan   pengaruh   secara   tidak   langsung.   Dengan objek  penelitian adalah mahasiswa aktif. Hasil penelitian menunjukan secara parsial motivasi belajar dan gaya belajar memberikan pengaruh secara signifikan terhadap hasil belajar mahasiswa, dan dalam pengaruh langsung dan tidak langsung yang dimiliki, didapatkan hasil bahwasannya pengaruh tidak langsung lebih baik, dengan kata lain motivasi belajar dalam mempengaruhi hasil belajar yang di intervensi oleh variable gaya belajar, memberikan hasil yang lebih baik.

References

Ating Somantri dan Sambas Ali Muhidin. (2006). Aplikasi Statistik Dalam Penelitian. Bandung: Pustaka Setia.

Bobbi DePorter & Mike Hernacki (2000). Quantum Learning. Edisi Revisi. Kaifa, Bandung. Darney, C., Howcroft, G., & Stroud, L. (2013). The impact that bullying at school has on individual’s self-esteem during young adulthood. International Journal of Education and Research, 1(8), 1-16

De Cecco, J.P & Crawford, W.1977. The Psychology of Learning and Instruction. 2nd ed. New Delhi : Prince-Hall

Ghozali, Imam. 2011. “Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS”. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Ghufron,M.Nur dan Risnawati S.Rini.2012.Gaya Belajar:Kajian Teoretik.Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Hair, J.F. JR., Anderson, R.E, Tatham, R.L. & Black, W.C. (2006). Multivariate Data Analysis. Six Edition. New Jersey : Pearson Educational, Inc

Jeanete Ophilia Papilaya, N. H. (2016). IDENTIFIKASI GAYA BELAJAR MAHASISWA Jeanete Ophilia Papilaya, Neleke Huliselan. Jurnal Psikologi Undip Vol.15, 15(1), 56–63. M.Ed., Muhibbin Syah. 2007.Psikologi Pendidikan Dengan Pendekatan Baru. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Maria Cristina Zaccone and Matteo Pedrini 2019. The effects of intrinsic and extrinsic motivation on students learning effectiveness. Exploring the moderating role of gender. International Journal of Educational Management ISSN: 0951-354

Marzoan 2018, Gaya dan Hasil Belajar Matematika pada Siswa SMK. Jurnal manajemen Pendidikan. Vo13. No 1

Marzoan., Setyosari, P., Ulfa, S., & Kuswandi, D. (2016). Learning styles, learning strategies and learning outcomes of science in primary school. Academic Recearch, 7(5), 183- 196. Sugiyono (2015). Metode Penelitian Kombinasi (Mix Methods). Bandung: Alfabeta. Winkel, W.S. 2005. Psikologi Pendidikan dan Evaluasi Belajar. Jakarta: Gramedia.

Ibnu R. Khoeron1 , Nana Sumarna2 , Tatang Permana3 (2014) PENGARUH GAYA BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATA PELAJARAN PRODUKTIF Journal of Mechanical Engineering Education, Vol.1, No.2, Desember 2014

Desy Ayu Nurmala, Lulup Endah Tripalupi1 , Naswan Suharsono2 (2014) PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN AKTIVITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI Vol: 4 No: 1 Tahun: 2014

Downloads

Published

2021-11-18

How to Cite

Novesar, M. R. (2021). Keterlibatan Variabel Gaya Belajar Dalam Mempengaruhi Hubungan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Mahasiswa. Jurnal Orientasi Bisnis Dan Entrepreneurship , 2(2), 86–98. https://doi.org/10.33476/jobs.v2i2.2051