Pemanfaatan Business Model Canvas sebagai Strategi Peningkatan Kapasitas Kewirausahaan UMKM di Jakarta Pusat

Authors

  • Lily Deviastri Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas YARSI, Jakarta
  • Intan Tri Annisa Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas YARSI, Jakarta
  • Toto Heriyanto Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas YARSI, Jakarta
  • Sovi Ismawati Rahayu Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas YARSI, Jakarta

https://doi.org/10.33476/jeci.v3i1.200

Keywords:

Bisnis model Canvas , UMKM , peningkatan kapasitas

Abstract

Kegiatan ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan mengevalusi pengetahuan dan ketrampilan UMKM dalam meningkatkan kapasitas kewirausahaannya dalam mengidentifikasi model bisnis. Berkolaborasi secara pentahelix dengan semua pemangku kepentingan pasca Covid-19 menjadi hal yang penting bagi mereka untuk meningkatkan inovasi serta menyesuaikan diri dengan kondisi yang ada. Kurangnya kemampuan UMKM dalam memahami model bisnisnya menjadi perhatian selama ini. Sehingga pelatihan pemanfaatan Business Model Canvas (BMC) untuk melihat usaha secara holistik menjadi perlu dilakukan. Adapun narasumber internal dari Inkubator Bisnis Universitas YARSI yang terlibat dalam kegiatan ini. Hasilnya peserta mampu mengidentifikasi usahanya dengan menggunakan format BMC

References

Carter & Carter (2020). The Creative Business Model Canvas. Social Enterprise Journal, 16(2), 141-158.

Fauzan, et, al (2021). Inovasi Model Bisnis UKM ditinjau dari Berbagai Perspektif. Profit: Jurnal Admnistrasi Bisnis, 15(1), 43-56.

Ford, M (2016). Global Encyclopedia of Public Administration, Public Policy, and Governance. Springer. https://doi.org/10.1007/978-3-319-31816-5_15-1

Indrabayu, et al. (2020). Business Model Canvas dan Social Media Marketing untuk Meningkatkan Kapasitas Pengusaha Mikro di Kabupaten Pangkep. Jurnal Teknologi Terapan Untuk Pengabdian Masyarakat), Vol. 3, No. 1

Osterwalder, A. & Pigneur, Y. (2010). Business Model Generation. New Jersey: Wiley &

Sons, Inc.

Pramularso, et al. (2022). Pelatihan Pembuatan Business Plan dengan Menggunakan Metode Business Model Canvas pada Komunitas Perempuan Indonesia Maju. Selaparang Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan. Vol. 6, No.2

Wheelen, T. L., & Hunger, J. D. (2017). Strategic Management and Business Policy: Toward Global Sustainability (15th ed.). London: Pearson.

Zott, C., Amit, R., & Massa, L. (2011). The business model: recent development and future research. Journal of Management, 37(4), 1019-1042

www.m.beritajakarta.id (2022). Dinas PPAPP Bina 16.122 Anggota Jakpreneur Aktif, dilihat tanggal2 9 September 2023

https://ojk.go.id 2022, UU No. 20 tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil dan Menengah, dilihat tanggal 29 September 2023

Published

2024-08-13