KKN dengan Sistem Hybrid di Wilayah Kavling Rawa Bunga, Tangerang Selatan

Authors

  • Fathan Mubina Dewadi Pengurus Forum Insinyur Muda Bidang Pendidikan, Persatuan Insinyur Indonesia, Jawa Barat
  • Lutfi Yudi Kiswanto Universitas Buana Perjuangan Karawang
  • Adhifa Mizan Ghifary Pemuda Cepat Tanggap Rawa Bunga, Kavling Rawa Bunga

https://doi.org/10.33476/jeci.v1i1.12

Keywords:

kuliah kerja nyata, hidup sehat, budidaya, aquaponik

Abstract

Higher education has three important things known as Tri Darma, namely education and teaching, research and community service. In this activity, the focus is on community service with cross-departmental collaboration with Budi Lihur University in collaboration with several local environmental volunteers. The work program planned by Budi Luhur University students related to Community Service Program includes 3 types of activities, namely a webinar socializing healthy living, a torch relay in commemorating the Birthday of the Prophet Muhammad and aquaponic cultivation methods. The output of the achievement of this realĀ  work course is for the community to receive the latest education with the millennial concept, namely adequate knowledge in dealing with COVID-19, while for students, namely to get direct experience of observations of what they learn during lectures.

References

Andrianto. (2020). Peran Pendidik Islam Nonformal dalam Mengembangkan Pendidikan Islam di Kelurahan Padang Subur Kecamatan Ponrang Kabupaten Luwu. Palopo: IAIN Palopo.

Arobby, Y. (2020). Strategi Riau Televisi dalam Mempertahankan Budaya Lokal melalui Program Senandung Melayu. Pekanbaru: UIN Sultan Syarif Kasim.

As, M. A., Parewangi, A., & Azikin, R. (2020). Strategi Dinas Pemberdayaan Masyarakat Dan Desa Dalam Pelaksanaan Program Kampung KB Di Desa Lipukasi Kecamatan Tanete Rilau Kabupaten Barru. Kajian Ilmiah Mahasiswa, 101-114.

Erdinata, F. (2021). Hifdzu Mal dalam Financial Technology Berbasis Sistem Equity Crowdfunding. Surabaya: UIN Sunan Ampel Surabaya.

Estriyanto, Y. (2020). Penguatan Ketahanan Masyarakat terhadap Pandemi COVID-19 dengan Program Kuliah Kerja Nyata. DEDIKASI : Community Service Report, 66-78.

Fauzana, N. A., Fatmawati, Adriani, M., & Syukur, A. (2021). PkM Budidaya Ikan dalam Ember (BUDIKDAMBER) dan Sayuran Akuaponik sebagai Upaya Ketahanan Pangan Masyarakat Kelurahan Sungai Bilu Kecamatan Banjarmasin Timur di Masa Pandemi COVID-19. Pro Sejahtera (pp. 1-9). Banjarbaru: Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, Universitas Lambung Mangkurat.

Fidelia, S. (2021). Analisis Potret Kehidupan Sosial Ekonomi Pedagang Kaki Lima Studi Fenomenologi di Pasar Sukaramai Medan. Medan: UIN Sumatera Utara.

Guridno, E., & Effendi, S. (2020). Pengaruh Usaha Kecil Menengah (UKM) bagi Perkembangan Wirausahawan Baru. Jakarta: LPU-UNAS.

Hakim, N. (2020). Peranan Kepemimpinan Transformasional dalam Meningkatkan Disiplin Kerja Pegawai pada PT. Indocement Tunggal Pakarsa Tbk. Mataram: FISIP Universitas Muhammadiyah Mataram.

Maharani, N., & Krisna, E. D. (2020). Sosialisasi Mitigasi dan GameGempa Bumi Pada Panti Asuhan Dharma Jati Kecamatan Denpasar Timur Provinsi Bali. Jurnal Ilmiah Pengembangan dan Penerapan IPTEKS, 133-141.

Manab, A. (2015). Penelitian Pendidikan Pendekatan Kualitatif. Tulungagung: KALIMEDIA.

Missouri, R., & Alamin, Z. (2020). Pengembangan Sistem Informasi Arsip Digital pada Program Studi Ekonomi Syari'ah Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAI Muhammadiyah Bima. Bima: Institut Agama Islam Muhammadiyah.

Murdiyanto, E. (2020). Metode Penelitian Kualitatif. Yogyakarta: UPN "Veteran" Yogyakarta.

Nugroho, S. E., Wahid, A. A., & Astuti, S. I. (2019). Kolaborasi, Riset, dan Volunterisme Membangun Resiliensi dalam Gejolak Pandemu. Kuningan: Mafindo.

Pebryani, M. (2020). Penerapan Etika Bisnis Islam pada Butik N'Rossa di Kelurahan Mayang Mangurai Kota Jambi. Jambi: UIN Sultan Thaha Saifuddin.

Rahayu, S. (2020). Evaluasi Program Keluarga Harapan Terhadap Tingkat Kesejahteraan Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Desa Banyusidi dan Desa Pakis Kecamatan Pakis Kabupaten Magelang. Yogyakarta: Sekolah Tinggi Pembangunan Masyarakat Desa "APMD".

Santosa, D. H. (2019). Covid-19 dalam Ragam Tinjauan Perspektif. Depok: MBridge Press.

Sholikhah, N. (2020). Tinjauan Maslahah terhadap Langganan Mengkonsumsi Hewan Membahayakan Secara Medis. Ponorogo: IAIN.

Sugiyono, R. (2021). Menejemen Kepala Sekolah dalam Peningkatan Mutu Lulusan di SMPN 3 Batusangkar. 2021: IAIN Batusangkar.

Yanda, S. (2021). Sikap Teologis Masyarakat dalam Menghadapi Wabah Covid-19. Pekanbaru: UIN Sultan Syarif Kasim .

Zafira, Z., & Mardhiah. (2020). Pattongko Siri' dalam Perspektif Agama dan Adat. Jurnal Sipatongko, 20-29.

Published

2022-08-26